Arsip Blog

Software – Freeware: TweetMyPC

Dear KompKnowledge Readers,

Pernah mendengar istilah remote computer? Mungkin aplikasi TweetMyPC adalah versi paling mudah dipelajari dari remote computer karena TweetMyPC dapat digunakan oleh siapa saja. Bagaimana aksinya? Simak pembahasan berikut mengenai TweetMyPC.

Baca lebih lanjut…

Software – Freeware: Bing Desktop

Dear KompKnowledge Readers,

Search engine langsung muncul di desktop Anda. Inilah yang dilakukan oleh Bing Desktop. Bing Desktop memberikan kemudahan menjelajahi web melalui Bing dari desktop Anda.
Baca lebih lanjut…

Windows 7: Dreamscene

Dear KompKnowledge Readers,

Pernah terbayang untuk memiliki video loopable menjadi pengganti wallpaper Anda? Ya, Anda kini bisa menggunakan Windows Media Video (.WMV) yang loopable menjadi pengganti wallpaper Anda. Background desktop Anda kini dapat bergerak!

Baca lebih lanjut…

Windows 7: Windows Gadgets

Dear KompKnowledge Readers,

Berhubung saya memang sering mengulas tentang fitur-fitur Windows 7, maka post yang satu ini pun tentang salah satu fitur Windows 7. Inginkah Anda memasang kalender di desktop Anda? Atau memasang permainan kecil sebagai pengisi waktu saat Anda sedang menunggu selesainya download-an Anda? Atau memasang alat pemantau sinyal dan kecepatan internet Anda? Maka program inilah jawaban dari keinginan Anda.
Baca lebih lanjut…

Windows 7: Magnifier

Dear KompKnowledge Readers,

Untuk yang kedua kalinya saya akan membahas tentang “program-kurang-dikenal” milik Windows. Mungkin karena faktor tidak terlalu banyak fungsinya, maka kurang banyak juga orang yang mengetahui program kecil-kecilan ini.
Baca lebih lanjut…

Software – Freeware: 360Desktop

Dear KompKnowledge Readers,

Apakash Anda bosan dengan desktop Anda? Merasa space di desktop Anda kurang luas untuk melakukan pekerjaan? Ingin sesuatu yang baru dan menarik? Maka program ini adalah program yang Anda cari!
Baca lebih lanjut…